Polres 50 Kota Ikuti Zoom Meeting Panen Raya Jagung Serentak Dukung Swasembada Pangan Kuartal I Tahun 2025

Sudutpayakumbuh- Kepolisian Resor (Polres) Kabupaten Limapuluh Kota mengikuti kegiatan Zoom Meeting Panen Raya Jagung Serentak dalam rangka mendukung Program Swasembada Pangan Kuartal I Tahun 2025, yang dilaksanakan di Jorong Koto Malintang, Nagari Bukik Limbuku, Kecamatan Harau, Kabupaten Lima Puluh Kota.…

Read More

Sestama BNPB Tinjau Huntara, Bupati Sebut Diperuntukkan Bagi 66 KK yang Terdampak Bencana

Sudutpayakumbuh- Sekretaris Utama Badan Nasional Penanggulangan Bencana (BNPB), Dr. apt. Rustian meninjau langsung pembangunan Hunian Sementara (Huntara) bagi masyarakat terdampak bencana di Kecamatan Gunuang Omeh, Kabupaten Limapuluh Kota, bersama Bupati dan Wakil Bupati Limapuluh Kota, Selasa (6/1/2026).‎‎Dalam kunjungan tersebut, Rustian…

Read More

Tampilkan 33 Reka Adegan, Polres Payakumbuh Gelar Rekonstruksi Peristiwa Kebakaran Pasar Blok Barat

Sudutpayakumbuh- Kepolisian Resor (Polres) Payakumbuh melalui Kapolres, AKBP Ricky Ricardo bersama Kasat Reskrim, IPTU Andrio Siregar menggelar rekonstruksi peristiwa kebakaran Pasar Blok Barat Payakumbuh dengan menampilkan sebanyak 33 reka adegan dari semula yang direncanakan 22 reka adegan. “Alhamdulillah berjalan lancar,…

Read More

Lintasan Biru Pushbike Competition Digelar, 238 Anak Indonesia Ikut Bertanding di Payakumbuh

Sudutpayakumbuh-Sebanyak 238 anak dari beragam provinsi di Indonesia mengikuti Lintasan Biru Pushbike Competition yang diselenggarakan Payakumbuh Pushbike di arena lintasan Gelanggang Olahraga (GOR) Kubu Gadang pada Sabtu (3/1/2026) pagi.  Dalam kesempatan ini, Wakil Wali Kota Payakumbuh, Elzadaswarman, secara resmi membuka…

Read More

30 Orang ASN Kemenag Payakumbuh Terima Penghargaan Satyalencana Karya Satya

Sudutpayakumbuh-Sebanyak 30 orang Aparatur Sipil Negara (ASN) Kantor Kementerian Agama Kota Payakumbuh menerima Penghargaan Tanda Kehormatan Satyalencana Karya Satya dari Presiden Republik Indonesia Prabowo Subianto. Penghargaan tersebut disematkan oleh Wakil Wali Kota Payakumbuh Elzadaswarman bersama Kepala Kantor Kementerian Agama Kota…

Read More

Upacara Peringati Hari Amal Bakti Ke-80 Tahun Digelar Di Balai Kota

Sudutpayakumbuh-Pemerintah Kota  (Pemko) Payakumbuh mengadakan Upacara dalam rangka memperingati Hari Amal Bakti (HAB) ke-80 tahun di Halaman Balai Kota Payakumbuh, Sabtu (3/1/2026).  Bertindak selaku inspektur upacara yaitu Wakil Wali kota Payakumbuh Elzadaswarman sekaligus diikuti unsur Forkopimda, Kepala Kantor Kementerian Agama Payakumbuh…

Read More