25 Anggota DPRD Kota Payakumbuh Periode 2024-2029 Terpilih Resmi Dilantik
Sebanyak 25 anggota Dewan Perwakilan Rakyat Daerah (DPRD) Kota Payakumbuh periode 2024-2029 secara resmi telah dilantik dalam kegiatan Rapat Paripurna dalam rangka pelantikan dan pengucapan sumpah janji anggota DPRD Kota Payakumbuh terpilih. Senin, 2 September 2024. Pengucapan sumpah dan janji tersebut dipimpin Ketua DPRD Kota Payakumbuh Periode 2019-2024, Hamdi Agus yang mengatakan pengucapan sumpah atau […]